Skip to main content
Berita KegiatanRehabilitasi

KELOMPOK PEMULIHAN REHABILITASI

Dibaca: 0 Oleh 16 Mei 2025Tidak ada komentar
Konsep Otomatis
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba
Konsep Otomatis

Pada hari Rabu 14 Mei 2025 Kepala BNN Kabupaten Lampung Timur Maman Permana,SP
Melalui Konselor Ahli Muda Tutut Nurigtyas,S.Psi dan Staf Rehabilitasi. Mengadakan kegiatan Seminar Pendampingan Pemulihan pada Klien Pasca Rehabilitasi . Dengan Tema PERILAKU HIDUP SEHAT .
Tujuan mengikuti pelatihan ini, Peserta dapat:
1. Memahami Perilaku Hidup Sehat
2. Memahami hubungan Perilaku Hidup Sehat dengan penyalahgunaan Narkoba
3. Memahami gangguan kesehatan fisik akibat penyalahgunaan Narkoba
4. Memahami gangguan kesehatan mental akibat penyalahgunaan Narkoba

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel