

Pada Hari Kamis Tanggal 10 April 2024 pukul 08.30 WIB s.d selesai Kepala BNN Kabupaten Lampung Timur Maman Permana, S.P Melalui Bendahara Keuangan BNNK Lampung Timur Mengikuti Kegiatan Bimbingan Teknis Penilaian IKPA Terhadap Kwalitas Hasil Pelaksanaan Anggaran Triwulan II T.A 2025 DI Lingkungan BNN secara daring. Kegiatan ini bertujuan untuk bimbingan Validasi Data Capaian Output. Validasi data yang dilakukan dengan
Menilai kualitas data realisasi capaian output.